Laporan Hasil Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu Tahun 2024 – Subauditorat Jambi I

  1. Pemeriksaan Kepatuhan atas Pengelolaan Belanja Barang dan Jasa, Belanja Modal dan Belanja Transfer Tahun Anggaran 2024 (s.d. 30 November 2024) pada Pemerintah Provinsi Jambi di Jambi
  2. Pemeriksaan Kepatuhan atas Pengelolaan Pendapatan, Belanja, dan Barang Milik Daerah Rumah Sakit Umum Daerah H. Hanafie Tahun Anggaran 2024 (s.d. 31 Oktober 2024) pada Pemerintah Kabupaten Bungo di Muara Bungo

Untuk memperoleh data Laporan Hasil Pemeriksaan selengkapnya, silahkan mengajukan permintaan informasi publik kepada BPK Perwakilan Provinsi Jambi melalui: