JCC Gagal Bayar Rp2,5 M per Tahun Sejak 2020

JAMBI – Wakil Ketua Komisi I DPRD Kota Jambi, Zayadi kembali menyoroti persoalan mangkraknya pembangunan pusat perbelanjaan Jambi City Center (JCC) di kawasan eks Terminal Simpang Kawat.

Menurutnya proyek yang dijalankan oleh PT Bliss Properti Indonesia melalui skema Build Operate Transfer (BOT) sejak tahun 2014 itu, kini mengalami banyak pelanggaran kesepakatan terutama soal kewajiban pembayaran kepada Pemerintah Kota Jambi.

Baca Selengkapnya